Thursday, May 13, 2021

Patogenesis Leptospirosis

      Leptospira masuk ke dalam tubuh melalui kulit atau membran mukosa, memasuki aliran darah dan berkembang, lalu menyebar secara luas ke jaringan tubuh.

      Kemudian terjadi respon imunologi baik secara selular maupun humoral sehingga infeksi ini dapat ditekan dan terbentuk antibodi spesifik.

      Namun, beberapa organisme masih dapat bertahan pada daerah yang terisolasi secara imunologi seperti di dalam ginjal di mana sebagian mikroorganisme akan mencapai convoluted tubules, bertahan disana dan dilepaskan melalui urin

      Leptospira dapat dijumpai dalam air kemih sekitar 8 hari sampai beberapa minggu setelah infeksi

      Leptospira dapat dihilangkan dengan fagositosis dan mekanisme humoral

      Kuman ini dengan cepat lenyap dari darah setelah terbentuknya agglutinin.

      Setelah fase leptospiremia 4-7 hari, mikroorganisme hanya dapat ditemukan dalam jaringan ginjal dan okuler

      Leptospiruria berlangsung 1-4 minggu

      Tiga mekanisme yang terlibat pada patogenesis leptospirosis :

      Invasi bakteri langsung

      Faktor inflamasi non spesifik

      Reaksi imunologi

Sumber: IPD

 

 

No comments:

Post a Comment

Terimakasih sudah berkunjung, tinggalkan komentar yaa